Desa Pejarakan
Kecamatan Gerokgak
Kabupaten Buleleng
Provinsi Bali
Jl. Singaraja ' Gilimanuk, Desa Pejarakan, Kecamatan Gerokgak, Kabupaten Buleleng, Provinsi Bali
- OM SWASTIASTU SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI DESA PEJARAKAN
- |
- KANTOR DESA PEJARAKAN MEMBUKA PELAYANAN PUBLIK PADA HARI SENIN - JUMAT PUKUL 08.00 WITA - 15.00 WITA.
- |
- W : pejarakan-buleleng.desa.id E : pejarakangerokgakcam@gmail.com Telepon/WA : +62 85137765483
- |
Pemeriksaan PMK (Penyakit Mulut Dan Kuku)
15 Januari 2025 11:41:13 WITA
Pada hari Rabu, 14 Januari 2024 telah dilakukan pemeriksaan Sapi yang terindikasi terkena PMK (Penyakit Mulut Dan Kuku) oleh Petugas Kesehatan Hewan Kecamatan Gerokgak yang di dampingi oleh KBD. Goris Asri Gede Suarsa.
Pemeriksaan Hewan ini dilakukan setelah Pemerintah Desa Pejarakan mendapatkan laporan dari salah satu warga BD. Goris Asri bahwa hewan peliharan/sapinya menunjukan tanda tanda terjangkit PMK dan Petugas Kesehatan segera turun kelapanagn melaksanakan Pemeriksaan guna mencegah menyebarluasnya PMK dan Masyarakat berharap bantuan dari insntasi terkait dan PMK ini cepat teratasi karena hampir 80% penduduk Desa Pejarakan bertenak Sapi.
Komentar atas Pemeriksaan PMK (Penyakit Mulut Dan Kuku)
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Kegiatan Penguatan Gizi & Donasi Alat Tulis
- Konsultasi Terkait BKK (Bantuan Keuangan Khusus) Di Rumah Jabatan Bupati Buleleng
- Sosialisasi Bantuan Rumah Swadaya yang bersumber dari APBD Kabupaten Buleleng Tahun Anggaran 2025
- Penandatanganan PBT permohonan Pendaftaran Tanah Sertifikat Sistematis Lengkap ( PTSL )
- Rapat Koordinasi Program Pekarangan Pangan Bergizi ( P2B )
- Rapat Koordinasi Pelaksanaan Hari Raya Nyepi dan Bulan Suci Ramadhan di Kecamatan Gerokgak
- Rapat Koordinasi Persiapan Perayaan Hari Raya Nyepi dan Idul Fitri