SIDAK PENDUDUK PENDATANG MENJADI RUTINITAS
20 Juli 2018 11:00:39 WITA
Demi meningkatkan keamanan dan ketertiban Desa khususnya terhadap penduduk pendatang hari Kamis, 25 Januari 2018 jam 09.00 Wita, Desa Pejarakan mengadakan Sidak penduduk pendatang yang tinggal dan membuka usaha di Desa Pejarakan. Kegiatan Sidak kali ini dilakukan oleh Bhabinsa Ramil, Satpol Pamong Praja Kecamatan, Pecalang Desa Pakraman dan Linmas Desa Pejarakan. Selain melakukan Sidak Satpol Pamong Praja, Pecalang dan Linmas menyempatkan diri untuk berkunjung ke rumah masyarakat yang terkena musibah banjir di Desa Pejarakan guna ikut membantu melakukan pembersihan pasca banjir melanda masyarakat. Sesuai dengan instruksi dari Camat Gerokgak tentang pendataan masyarakat Desa Pejarakan yang terkena musibah banjir.
Komentar atas SIDAK PENDUDUK PENDATANG MENJADI RUTINITAS
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pendaftaran Penduduk Non Permanen (PNP) Pasca Lebaran
- Perbekel Pejarakan I Made Astawa, NL.P., CPM hadiri acara Penyampaian LPJ Pura Segara Rupek TA. 2024
- Rapat Koordinasi bersama Staf Perangkat Desa Pejarakan
- Ketua Tim Penggerak PKK Desa Pejarakan Ny. Ni Luh Sudarmini Astawa hadir ditengah-tengah masyarakat
- Penyaluran BLT-DD Bulan April 2025
- Sosialisasi Pencegahan TPPO dan TPPM di Ktr Imigration Singaraja
- Koordinasi Persipan Pembangunan Rumah Tidak Layak Huni