POSYANDU BALITA
06 Juli 2023 09:16:39 WITA
Kamis, 06 Juli 2023 Pukul 08:00 berlangsung kegiatan Posyandu Balita yang bertempat di Balai Banjar Goris Asri yang dilaksasnakan oleh Bidan Desa, Kader Posyandu Balita dan dihadiri Kelian Banjar Dinas Goris Asri Bpk. Gede Suarsa. Bidan Desa dan Kader Posyadu Balita Desa Pejarakan melakukan kegiatan rutin bulanan bekerja sama dengan Tim Kesehatan Puskesma Gerokgak II. Kegiatan rutin mulai dari Penimbangan balita dan anak yang dilakukan setiap bulan guna untuk mengetahui pertumbuhan dan mendeteksi sedini mungkin penyimpangan pertumbuhan balita. Dari penimbangan yang kemudian dicatat di KMS, dari data tersebut dapat diketahui status pertumbuhan Balita. Selain itu juga untuk mencegah bayi mengalami stunting yang merupakan salah satu program Pemerintah Desa Pejarakan.
Komentar atas POSYANDU BALITA
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Koordinasi Terkait Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) Tahun 2025
- Penyerahan Eco Enzime Kepada Masyarakat Yang Hewan Ternaknya Terjangkit PMK
- Persembahyangan Bersama Rahina Buda Cemeng Kelau
- Monev Kelas Ibu Hamil Oleh Perbekel Pejarakan
- Sosialisasi Antisipasi Penyebaran Virus Penyakit Mulut dan Kaki ( PMK )
- Penyerahan Sertifikat Elektronik Program PTSL (Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap)
- Penyampaian Laporan Pertanggungjawaban ( LPJ ) Lembaga Perkreditan Desa ( LPD )