Lomba Gerak Jalan Antar SD/Mi dan Masyarakat Umum Se Desa Pejarakan
16 Agustus 2023 13:50:12 WITA
Semarakkan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-78 Republik Indonesia Tahun 2023, Pemerintah Desa Pejarakan bersama Panitia HUT RI Ke-78 Desa Pejarakan menggelar lomba gerak jalan antar SD/Mi dan Masyarakat Umum se Desa Pejarakan pada Hari Rabu 16/08/2023 Pagi. Lomba Gerak Jalan dilepas oleh Perbekel Pejarakan yang mengambil Start dari Pertigaan Jalak Putih BD. Pejarakan dan Finish perbatasan Desa Pejarakan dengan Sumberkima. Berjumlah 28 Peleton yang terdiri dari Linmas, SD/Mi dan Masyarakat Umum perwakilan masing masing Banjar Dinas se Desa Pejarakan yang turut serta memeriahkan lomba dan Masyarakat Desa Pejarakan sangat antusias menyaksikan lomba tersebut.
Komentar atas Lomba Gerak Jalan Antar SD/Mi dan Masyarakat Umum Se Desa Pejarakan
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Rapat Koordinasi Bantuan Bibit Babi Program Ketahanan Pangan Tahun 2025 deng KWT Taman Jeding
- Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Sementara Kesejahteraan Rakyat (BLTS Kesra)
- Rapat koordinasi dan evaluasi Kinerja Perangkat Desa Pejarakan Tahun 2025
- Penyaluran BLT-DD Bulan November 2025
- Penyerahan Bibit Jagung Hibrida Goak Poleng Kepada 9 KTT di Desa Pejarakan
- Sosilisasi Penyusunan LPJ BKK Kab. Buleleng
- Perbekel Hadiri FGD Pembahasan Laporan Kajian Kepuasan Masyarakat terhadap Kinerja Pemkab. Buleleng


















