Rapat Koordinasi terkait Rumah Sejahtera Terpadu (RST) Dan Verfikasi Usulan Penerima Program PKH
06 November 2024 10:29:01 WITA
Pada hari Selasa, 05 November 2024 bertempat du ruang rapat lantai II Kantor Desa Pejarakan telah berlangsung kegiatan Rapat Koordinasi terkait Rumah Sejahtera Terpadu (RST) Dan Verfikasi Usulan Penerima Program Keluarga Harapan (PKH). Dalam kesepatan itu hadir Koordinator Pendamping PKH Kec. Gerokgak yang menyampaikan bahwa di Desa pejarakan terdapat 2 Keluarga Penerima Manpaat Rumah Sejahtera Terpadu (RST) yang masing masing KPM mendapatkan Rp. 30.000.000 dan seluruh dananya sudah masuk ke rekening.
Setelah pembahan RST kemudian dilanjutkan dengan Verfikasi Usulan Penerima Program Keluarga Harapan (PKH) dari KPM Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) Adpun kreteria yang bisa diusulkan adalah Ibu Hamil, Disabilitas, Lansia dan masyarakat miskin. kegiatan tersebut dihadiri oleh Perbekel Pejarakan, Sekretaris Desa, KBD. sewilayah kantor Desa Pejarakan dan Operator SIKS-NG.
Komentar atas Rapat Koordinasi terkait Rumah Sejahtera Terpadu (RST) Dan Verfikasi Usulan Penerima Program PKH
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) Bulan November 2024
- Rapat Gabungan Penetapan APBDesa Perubahan Tahun 2024
- Posyandu Balita BD. Goris Kemiri
- Bimbingan Teknis Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS)
- Pelantikan Kelompok Panitia Pemungutan Suara (KPPS) Pilkada 2024
- Rapat Koordinasi terkait Rumah Sejahtera Terpadu (RST) Dan Verfikasi Usulan Penerima Program PKH
- Pendampingan Tenaga Kerja Mandiri ( TKM )